Posted by Alkhazm Nurdianto
on Monday, June 24, 2019
Apa yang dilakukan jika berbakat asam urat tinggi?
Jiak
punya asam urat tinggi,
diet menu purin perlu ketat;
upayakan badan
tidak gemuk;
jatah minum sedikitnya 3 liter sehari;
perlu dicegah
jangan sampai kekurangan cairan (dehidrasi), misal sewaktu diare, atau
muntah-muntah, dan selama perjalanan jauh;
perlu cukup waktu jeda;
upayakan agar urin lebih basa (tidak asam) dengan minum obat bikarbonat, sebab
pada pH urine yang rendah (asam), asam urat cenderung membentuk batu urat dalam
saluran kemih.
0 Comments:
Post a Comment